Tag: Diri

5 Cara Tumbuhan Melindungi Diri dari Musuhnya atau Pemangsa, Materi Kelas 6 SD/MI Tema 4

Kunci jawaban materi kelas 6 SD/MI tema 4, salah satunya duri, inilah berbagai macam cara tumbuhan melindungi diri.

Mark Stebnicki/pexels

Kunci jawaban materi kelas 6 SD/MI tema 4, salah satunya duri, inilah berbagai macam cara tumbuhan melindungi diri.

Bobo.id – Tidak hanya hewan yang membutuhkan senjata atau cara menyesuaikan diri untuk perlindungan.

Tetapi juga tumbuhan, meskipun mereka tidak bisa bergerak dan hanya mengikuti cahaya matahari.

Tumbuhan juga membutuhkan pertahanan diri, baik akan diserang atau tidak oleh musuhnya.

Lalu, bagaimana cara tumbuhan melindungi diri dari musuhnya atau pemangsa, ya?

Sebelum mengetahui kunci jawabannya, simak pembahasannya melalui pelajaran tematik kelas 6 SD/MI Tema 4.

Namun, sebelumnya teman-teman bisa mencoba mengerjakan soalnya sendiri terlebih dahulu.

Apakah teman-teman sudah selesai mengerjakan soal-soalnya? Kalau sudah, coba cocokkan dengan kunci jawaban di bawah ini, ya.

Pembahasan dan jawaban ini bisa menjadi pemandu bagi orang tua dalam mendampingi anak selama belajar di rumah. 

Sebutkan cara-cara tumbuhan melindungi diri dari musuhnya atau pemangsa. 

Jawaban: 

Inilah, cara tumbuhan melindungi diri dari musuhnya atau pemangsa, ada yang muncul ketika diserang dan selalu ada meskipun tidak ada ancaman apapun, yaitu: 

Baca Juga: Apa Fungsi Hormon Asam Absisat pada Tumbuhan? Ini Penjelasannya

Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News





PROMOTED CONTENT


Video Pilihan


Ekstrim! Pria Ini Nekat Tanam Tumbuhan Paling Berbahaya Di Dunia Yang Bikin Orang Bunuh Diri, Ternyata Ini Tujuannya






Mungkin banyak dari kamu belum mengetahui tentang daun gympie-gympie. Daun ini merupakan salah satu tanaman paling mematikan di dunia. Daun gympie-gympie bahkan sering disebut sebagai tanaman bunuh diri karena rasa sakit yang ditimbulkan sangat menyiksa dan tak tertahankan hingga menimbulkan pikiran untuk mengakhiri hidup.

Penampilan daun gympie-gympie memang tampak tidak berbahaya. Padahal efek yang dibuatnya bisa mengakibatkan korban kesakitan selama berbulan-bulan, bahkan bertahun-tahun. Daun yang punya nama lain dendrocnide moroides ini memiliki racun mematikan yang menyelimuti seluruh bagian daun dan batangnya.

Karena hal ini, tentu banyak orang yang berusaha untuk menghindarinya. Namun, seorang pria asal Inggris justru melakukan hal yang sebaliknya. Pria yang diketahui bernama Daniel Emlyn-Jones justru nekat menanam daun gympie-gympie di rumahnya. Ahli botani itu membudidayakan tanaman tersebut di dalam kurungan besi.











Daniel Emlyn-Jones, Pria yang Tanam Daun Gympie-gympie Di Rumah (Mirror)

Di bagian luar kurangan besi tersebut, Daniel memberi tanda peringatan bahaya. Pria 49 tahun ini rupanya memiliki alasan tersendiri memutuskan untuk menanam daun gympie-gympie yakni karena Daniel terpesona dengan tanaman-tanaman berbahaya.

“Saya selalu terpesona dengan tanaman berbahaya. Saya pikir sangat menarik untuk melihat apa yang bisa muncul dari alam, dan ini adalah tanaman yang sangat berbahaya seperti yang kalian lihat dari tanda peringatannya,” ujar Daniel Emlyn-Jones dalam YouTube-nya yang dilansir dari IFL Science.

Adapun tanda peringatan yang dipasang Daniel tersebut memberitahu pengunjung bahwa jika kulit mereka menyentuh tanaman gympie-gympie, bisa menyebabkan rasa sakit yang menyiksa. Rasa sakit ini akan semakin parah jika si penderita menggosok bagian kulit yang terpapar.